Access Point
Apa Itu Access Point? Access Point (AP) adalah perangkat keras penghubung antara device dengan jaringan internet lokal. Posisinya ini bisa juga disebut sebagai portal bagi perangkat nirkabel seperti smartphone, laptop, dan perangkat sejenisnya agar bisa terkoneksi jaringan. Perangkat ini punya peran yang sangat penting dalam sistem jaringan internet lokal nirkabel atau wireless local area network (WLAN). Bahkan tak jarang sebutan AP…